Tanaman herbal asam urat dan diet untuk penderita asam urat

Posted by Unknown Kamis, 27 Februari 2014 0 comments
Sekarang ini orang lebih sering terserang asam urat dibandingkan pada jaman dahulu yang dipengaruhi oleh gaya hidup. Namun mengobati asam urat tidak hanya dengan obat kimia saja karena bisa menggunakan tanaman herbal asam urat. Selain disebabkan karena gaya hidup yang kurang sehat, penyebabnya juga bisa karena makanan. Jadi salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan diet sehat untuk penderita asam urat. Asam urat dapat dideteksi dengan lewat cek laboratorium melalui pengecekan urin dan asam urat dalam darah, kontrol cairan sendi, dan radiology. Jika menunjukkan kandungan asam urat di atas 2 mg/dl untuk laki-laki dan untuk wanita sebesar 6 mg/dl maka bisa dibilang terkena asam urat. 

tanaman herbal asam urat_3

Beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh penderita asam urat selain menggunakan tanaman herbal asam urat adalah membatasi mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung zat purin, menjaga asupan karbohidrat yang cukup, perbanyak minum air putih, perbanyak juga makan makanan yang mengandung protein. Menggunakan seledri atau sidaguri juga dapat menurunkan kadar asam urat dalam tubuh. Kedua tanaman tersebut dapat memperlancar aliran di dalam pembuluh darah dan juga dapat meningkatkan sistem pembuangan asam urat yang dikeluarkan lewat air seni. Ada beberapa tips diet untuk penderita asam urat selain melakukan pengobatan dengan menggunakan tanaman herbal asam urat.
 

Diet asam urat selain tanaman herbal asam urat

Diet bagi penderita asam urat harus memenuhi beberapa syarat. Di antaranya yaitu melakukan pembatasan purin. Setiap orang memiliki purin namun jika berlebih jumlahnya dapat menyebabkan asam urat. Jika terjadi pembengkakan pada sendi, penderita asam urat harus melakukan diet bebas purin. Akan tetapi, hampir tiap makanan mengandung nucleoprotein pada makanan yang mengandung protein. Sehingga untuk diet asam urat sendiri hampir sulit untuk dilakukan. Jadi solusi yang bisa dilakukan adalah dengan melakukan pembatasan purin dari 600-1000 mg purin per harinya menjadi 100-150 mg purin per hari. 

Selain itu perbanyak mengkonsumsi makanan yang mengandung karbohidrat seperti pada nasi, roti, singkong, dan juga ubi. Setidaknya dalam sehari mengkonsumsi karbohidrat minimal 100 gram. Akan tetapi karbohidrat sejenis glukosa seperti permen, gula, arum manis, sirup, dan gulali sebaiknya dihindari. Asupan kalori juga perlu diperhatikan dan konsumsi sesuai dengan tinggi dan berat badan. Dan kurangi mengkonsumsi makanan yang mengandung protein dan juga lemak selain menggunakan tanaman herbal asam urat untuk obat. Protein terutama yang dari hewan bisa meningkatkan kadar asam urat. Misalnya ginjal, hati, otak, paru, dan juga limpa. Sumber protein yang dianjurkan adalah yang berasal dari nabati seperti keju, susu, dan juga telur. Konsumsi lemak sebaiknya 15% dari jumlah kalori. Makanan yang berlemak biasa terdapat di makanan yang bersantan, gorengan, dan juga margarin atau mentega. Jangan lupa juga untuk hindari minuman yang beralkohol dan perbanyak minum air putih. 


Description: Tanaman herbal asam urat selain digunakan untuk mengobati asam urat, diet juga perlu dilakukan. Namun pola diet tidak sembarangan dan perlu memperhatikan beberapa persyaratan.





TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Tanaman herbal asam urat dan diet untuk penderita asam urat
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://tanamanherbalkita.blogspot.com/2014/02/tanaman-herbal-asam-urat-dan-diet-untuk.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 comments:

Posting Komentar

Bamz | Copyright of Informasi tentang tanaman herbal untuk pengobatan.
DechaCare.com, Situs Pelayanan Kesehatan
Informasi Obat, Informasi Kesehatan, Forum Kesehatan, Kalender Kesehatan, Humor Kesehatan, Situs Pelayanan Kesehatan

DMCA.com Protection